Hiram Fong

Senator Amerika Serikat
dari HawaiiMasa jabatan
21 Agustus 1959 – 3 Januari 1977
Sebelum
Pendahulu
Dapil dibentuk
Pengganti
Spark Matsunaga
Sebelum
Jurubicara Dewan Perwakilan HawaiiMasa jabatan
1948–1954
Sebelum
Pendahulu
Manuel Paschoal
Pengganti
Charles E. Kauhane
Sebelum
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Hawaii
dari dapil 5thMasa jabatan
1938–1954 Informasi pribadiLahir
Yau Leong Fong

(1906-10-15)15 Oktober 1906
Honolulu, Teritorial Hawaii, ASMeninggal18 Agustus 2004(2004-08-18) (umur 97)
Kahaluu, Hawaii, ASPartai politikRepublikSuami/istriEllyn LoAnak4PendidikanUniversity of Hawaii, Manoa (Sarjana)
Harvard University (Sarjana Hukum)PekerjaanPengusaha, pengacara, politikusKarier militerPihak Amerika SerikatDinas/cabang Angkatan Darat Amerika SerikatMasa dinas1942–1945Pangkat MayorSatuan United States Army Air Forces
 • Seventh Air ForcePertempuran/perangPerang Dunia II
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Hiram Leong Fong (Hanzi: 鄺友良; Pinyin: Kuàng Yǒuliáng; Yale (Bahasa Kanton): Kwong3 Yau5 Leung4), nama lahir Yau Leong Fong[1] (15 Oktober 1906 – 18 Agustus 2004), adalah seorang pengusaha, pengacara, dan politikus Amerika Serikat dari Hawaii. Putra dari imigran Kanton yang buta huruf, ia keluar dari kemiskinan dan menjadi Senator Amerika Serikat Asia-Amerika pertama, menjabat dari 1959 sampai 1977.[2] Pada 1964, Fong menjadi Asia-Amerika pertama yang maju menjadi calon partainya untuk jabatan Presiden Amerika Serikat. Ia adalah satu-satunya anggota Partai Republik yang pernah menjabat sebagai Senator dari Hawaii, dan merupakan satu-satunya Asia-Amerika yang menjadi nominasi presidensial Partai Republik sampai Bobby Jindal pada 2016.

Referensi

  1. ^ Nakaso, Dan (August 18, 2004). "Hiram Fong dead at 97". Honolulu Advertiser. Diarsipkan dari versi asli tanggal September 10, 2004. Diakses tanggal July 20, 2019. 
  2. ^ Bernstein, Adam (August 19, 2004). "Hiram Fong Dies; One of First Hawaiian Senators". The Washington Post. hlm. B6. Diarsipkan dari versi asli tanggal May 25, 2017. Diakses tanggal July 20, 2019.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • Hiram Fong di Biographical Directory of the United States Congress
  • (Inggris) Hiram Leong Fong di Find a Grave
  • https://history.house.gov/People/Detail/15032451315
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • National Archives (US)
  • Social Networks and Archival Context
    • 2
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • US Congress