Natinombur

Natinombur adalah makanan khas Batak, Sumatera Utara yang berbahan dasar ikan mas atau mujair. Hidangan ini biasanya disajikan dalam acara keluarga.[1] Pengertian tombur adalah membasahi atau mengairi sehingga hidangan ikan adalah ikan yang dilumuri dengan bumbu.[2]

Proses Memasak

Tombur atau bumbu dan sambal yang dilumuri ke ikan adalah hal utama saat memasak na tinombur.[1] Hidangan ini dimulai dengan cara membakar atau menggoreng ikan mas atau mujair terlebih dahulu. Rempah yang digunakan untuk bumbu ikan adalah andaliman, jahe, bawang merah, kemiri, dan jeruk nipis. Andaliman adalah bahan yang dapat menambah cita rasa yang lebih pedas dan gurih.[3]

Referensi

  1. ^ a b "Resep dan Cara Mudah Masak Natinombur Khas Batak, Dijamin Bikin Ngiler". Tribun-medan.com. Diakses tanggal 2022-11-30. 
  2. ^ Editor; TobaRia (2021-04-26). "Dekke Natinombur, Cita Rasa Lezat Kuliner Khas Batak - Tobaria - Media Terpercaya Wilayah Danau Toba". Tobaria (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-11-30. 
  3. ^ "10 Masakan Khas Sumatera Utara, Pedas Kaya Rempah". suara.com. 2021-10-11. Diakses tanggal 2022-11-30. 

Pranala luar

  • Ikan Lele Natinombur Diarsipkan 2013-05-22 di Wayback Machine.
  • Travel Kompas - Natinombur
  • l
  • b
  • s
Batak Toba
Pembagian
  • Humbang
  • Samosir
  • Silindung
  • Toba
Tari Tortor
Sistem kekerabatan
Bahasa dan
kesusastraan
Kuliner
Falsafah
Upacara adat
Seni budaya dan
kerajinan
Alat musik
tradisional
Kepercayaan dan
agama
Mitologi
Kekayaan budaya
Kategori


Ikon rintisan

Artikel bertopik masakan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik makanan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s