Nissan Terra

  • Tiongkok: Zhengzhou
  • Thailand: Samut Prakan
Bodi & rangkaKelasSUVBentuk kerangkaSUV 5 pintuTata letak
  • Front-engine, rear-wheel-drive
  • Front-engine, four-wheel-drive
PlatformNissan F-Alpha platformMobil terkaitNissan NavaraPenyalur dayaMesin
  • 2.5 L QR25DE I4 (bensin)
  • 2.5 L YD25DDTi I4 (diesel)
Daya keluar
  • 134 kW (180 hp; 182 PS) (bensin)
  • 140 kW (188 hp; 190 PS) (diesel)
Transmisi
  • Manual 6 percepatan
  • Otomatis 7 percepatan
DimensiJarak sumbu roda2.850 mm (112,2 in)[1]Panjang
  • 4.882 mm (192,2 in) (China)[1]
  • 4.885 mm (192,3 in) (ASEAN)[2]
Lebar
  • 1.850 mm (72,8 in) (China)[1]
  • 1.865 mm (73,4 in) (ASEAN)[2]
Tinggi
  • 1.835 mm (72,2 in)[1]
KronologiPendahulu
  • Nissan Paladin
  • Nissan Pathfinder R51

Nissan Terra adalah SUV ukuran menengah yang diproduksi oleh Nissan. Mobil ini didasarkan dari truk pikap Navara D23. Mobil ini pertama kali diperkenalkan di Tiongkok pada bulan April 2018 dan diluncurkan pada pameran otomotif Auto China di Beijing pada bulan yang sama. Di Tiongkok, mobil ini dipasarkan oleh Dongfeng Nissan. Saat ini Terra diposisikan dalam ukuran di antara mobil crossover kompak X-Trail / Rogue dan SUV ukuran besar Patrol / Armada dan bersaing dengan Toyota Fortuner, Mitsubishi Pajero Sport, Ford Everest, Chevrolet Trailblazer dan Isuzu MU-X. Mobil ini menggantikan Paladin di Tiongkok. Mobil juga mengisi posisi yang ditinggalkan oleh Pathfinder generasi ketiga yang dijual antara 2005 dan 2012.

Terra didukung oleh mesin bensin QR25DE I4 2,5 liter yang menghasilkan tenaga 134 kW (180 hp; 182 PS) pada 6.000 rpm dan torsi 251 N⋅m (185 lbfft) pada 4.000 rpm, atau mesin diesel YD25DDTi I4 2,5 liter yang menghasilkan tenaga 140 kW (188 hp; 190 PS) pada 3.600 rpm dan torsi 450 N⋅m (330 lbfft) pada 2.000 rpm. Kedua mesin digabungkan dengan transmisi manual 6 kecepatan atau transmisi otomatis 7 percepatan. Ground clearance mencapai 225 mm (8,9 in).[3][4][5]

Pada 28 Mei 2018, Terra diluncurkan di Filipina. Mobil ini mendapat opsi mesin diesel 2,5 liter. Dibandingkan dengan versi Tiongkok, 15 mm (0,6 inci) lebih lebar, 3 mm (0,1 inci) lebih panjang dan 7 kursi (dibandingkan 5). Mobil ini ditawarkan dalam lima pilihan trim.[2]

Terra diluncurkan di Indonesia pada pameran otomotif Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) 2018 pada tanggal 2 Agustus 2018. Mobil ini hadir untuk menggantikan Terrano generasi pertama yang dihentikan pada tahun 2006. Mobil ini memiliki spesifikasi yang sama dengan versi Filipina.[6] Mobil tersebut mulai dijual pada tanggal 22 Oktober 2018 dengan harga mulai dari Rp 464 juta.

Galeri

  • Nissan Terra VL (Indonesia)
    Nissan Terra VL (Indonesia)
  • Nissan Terra di Tiongkok (bagian belakang)
    Nissan Terra di Tiongkok (bagian belakang)
  • Mesin diesel YD25DDTi Terra
    Mesin diesel YD25DDTi Terra
  • Kluster instrumen Terra tipe EL dan VE
    Kluster instrumen Terra tipe EL dan VE
  • Kluster instrumen Terra tipe VL
    Kluster instrumen Terra tipe VL
  • Fitur Intelligent Rear View Mirror
    Fitur Intelligent Rear View Mirror

Referensi

  1. ^ a b c d "Seberapa Besar Dimensi Nissan Terra Dibanding Para Rivalnya?". OtoDriver. Indonesia. 2018-03-06. Diakses tanggal 2018-03-07. 
  2. ^ a b c https://auto.ndtv.com/news/2018-nissan-terra-suv-unveiled-in-philippines-for-south-east-asian-markets-1858826
  3. ^ "Nissan launches new Terra for Asian markets". Automotive World. 2018-04-12. Diakses tanggal 2018-04-13. 
  4. ^ "Nissan Terra debuts in China as a 2.5L five-seat SUV". Paul Tan. Malaysia. 2018-04-13. Diakses tanggal 2018-04-13. 
  5. ^ http://carreview.id/versus/nissan-terra-bagai-duri-dalam-daging-mitsubishi-pajero-sport/11938
  6. ^ https://paultan.org/2018/08/02/giias-2018-nissan-terra-navara-based-7-seat-suv/
  • l
  • b
  • s
Kendaraan yang diproduksi oleh Nissan
Merek
Aktif
Datsun
Infiniti
Nissan
Venucia1
Tidak dipakai
Prince
Dijual
Nissan Diesel
Nissan Logo
Nissan Logo
Divisi dan
cabang
  • Autech
  • Infiniti
  • Nismo
  • Nissan Motor India Private Limited
  • Nissan Motor Manufacturing UK
Joint ventura
Kendaraan Datsun saat ini
  • redi-Go
  • Go
  • Go+
  • on-Do
  • mi-Do
Kendaraan Infiniti saat ini
Mobil
Q50
Q60
Q70
Crossover/SUV
QX50
QX60
QX70
QX80
Kendaraan Nissan
saat ini
Mobil
Truk pikap
SUV/Crossover
Van
Truk komersial
  • Atlas
  • Cabstar
Bus
  • Civilian
Masa lalu
Konsep
  • 126X
  • 216X
  • 240Z Concept
  • 270X
  • 300 Bambu
  • 300 Seta
  • 300XM
  • 315-a
  • AA-X
  • Actic
  • AD-1
  • AD-2
  • AL-X
  • Alpha T
  • Amenio
  • AQ-X
  • AP-X
  • ARC-X
  • AXY
  • AZEAL
  • Bevel
  • Boga
  • C-Note
  • Chapeau
  • Chappo
  • Cocoon
  • Compact Sport
  • CQ-X
  • Crossbow
  • CUE-X
  • Cypact
  • Denki Cube
  • Duad
  • Dunehawk
  • Effis
  • Ellure
  • Esflow
  • ESV
  • Evalia
  • EV Guide II
  • EV Truck
  • FEV
  • FEV-II
  • Foria
  • Forum
  • Fusion
  • Gobi
  • GR-1
  • GR-2
  • Hi-Cross
  • ideo
  • Intima
  • Invitation
  • Jikoo
  • Judo
  • Jura
  • Kino
  • KYXX
  • Land Glider
  • LEAF
  • LUC-2
  • MID4
  • Mixim
  • mm.e
  • Moco
  • Nails
  • NCS
  • NEO-X
  • NRV-II
  • NX-21
  • NV2500
  • Pivo
  • Pivo 2
  • Pivo 3
  • Qazana
  • Redigo
  • Resonance
  • Round Box
  • Saurus
  • Serenity
  • Sport Concept
  • Stylish VI
  • Terranaut
  • Tone
  • Townpod
  • Trailrunner
  • TRI-X
  • URGE
  • UV-X
  • XIX
  • XVL
  • Yanya
  • Z Concept
  • Zaroot
Tempat/lokasi
Lainnya
  • ATTESA
  • HICAS
  • CarWings
  • VVL
  • VVEL
  • dCi
  • Category Kategori
  • Commons
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Nissan Terra.


Ikon rintisan

Artikel bertopik otomotif ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s