Pierre Joseph Desault

Pierre Joseph Desault (1744–1795), ahli bedah dan anatomi Prancis

Pierre-Joseph Desault, lahir 6 Februari 1738[1] di Moulin-Rouge, Vouhenans dan meninggal 1 Juni 1795 di Paris, merupakan seorang ahli bedah dan ahli anatomi Prancis. Dia adalah guru Bichat, Dupuytren, Larrey, Chopart. Desault sesungguhnya adalah penggagas dan pendiri sekolah bedah pada abad ke-XIX.[2]

Catatan

  1. ^ Georges Jobert, « Desault », Franche-Comté et Monts Jura, no 62, septembre 1924, p. 158-60.
  2. ^ Gazette des hôpitaux, Paris, p. 959.

Referensi

  •  Artikel ini menyertakan teks dari suatu terbitan yang sekarang berada pada ranah publik: Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Desault, Pierre Joseph". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press. 

Pranala luar

  • Karya oleh/tentang Pierre Joseph Desault di Internet Archive (pencarian dioptimalkan untuk situs non-Beta)
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
    • 2
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Yunani
  • Belanda
  • Swedia
  • Vatikan
Basis data ilmiah
  • CiNii (Jepang)
  • Mathematics Genealogy Project
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • RERO (Swiss)
    • 1
    • 2
  • SUDOC (Prancis)
    • 1