Prawit Wongsuwan

Penjabat Perdana Menteri ThailandMasa jabatan
24 Agustus 2022 – 30 September 2022Penguasa monarkiMaha Vajiralongkorn
Sebelum
Pendahulu
Prayut Chan-o-cha
Pengganti
Prayut Chan-o-cha
Sebelum
Wakil Perdana Menteri ThailandMasa jabatan
30 Agustus 2014 – 1 September 2023Perdana MenteriPrayut Chan-o-chaMenteri PertahananMasa jabatan
30 Agustus 2014 – 10 Juli 2019Perdana MenteriPrayut Chan-o-cha
Sebelum
Pendahulu
Yingluck Shinawatra
Pengganti
Prayut Chan-o-cha
Sebelum
Masa jabatan
20 Desember 2008 – 9 Agustus 2011Perdana MenteriAbhisit Vejjajiva
Sebelum
Pendahulu
Somchai Wongsawat
Pengganti
Yuthasak Sasiprapha
Sebelum
Ketua Partai Palang Pracharath
Petahana
Mulai menjabat
27 Juni 2020
Sebelum
Pendahulu
Uttama Savanayon
Pengganti
Petahana
Sebelum
Presiden Komite Olimpiade Nasional Thailand
Petahana
Mulai menjabat
5 April 2017
Sebelum
Pendahulu
Yuthasak Sasiprapha
Pengganti
Petahana
Sebelum
Kepala Komandan
Angkatan Darat Kerajaan ThailandMasa jabatan
1 Oktober 2004 – 30 September 2005Perdana MenteriThaksin Shinawatra
Sebelum
Pendahulu
Chaiyasit Shinawatra
Pengganti
Sonthi Boonyaratglin
Sebelum
Anggota Dewan Perwakilan Thailand
Petahana
Mulai menjabat
14 Mei 2023 Informasi pribadiLahir11 Agustus 1945 (umur 78)
Bangkok, ThailandPartai politikPartai Palang PracharathAlma materAkademi Militer Kerajaan Chulachomklao
Kolese Pertahanan NasionalKarier militerPihakThailandDinas/cabangAngkatan Darat Kerajaan ThailandMasa dinas1969–2005PangkatJenderal
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Prawit Wongsuwan (Thai: ประวิตร วงษ์สุวรรณcode: th is deprecated ; lahir 11 Agustus 1945) adalah Menteri Pertahanan Thailand dari 2008 sampai 2011 dan dari 2014 sampai 2019. Ia merupakan wakil ketua Dewan Penjaga Ketertiban dan Perdamaian Nasional Thailand dan juga memegang jabatan wakil perdana menteri. Dari 2004 sampai 2005, ia menjadi kepala komandan Angkatan Darat Kerajaan Thailand. Dari 2008 sampai 2011, ia menjadi menteri pertahanan Thailand.[1]

Referensi

  1. ^ Pongsudhirak, Thitinan (5 October 2018). "Thailand's new military and new politics" (Opinion). Bangkok Post. Diakses tanggal 5 October 2018.